
Pemukim Zionis Bakar 450 Pohon Zaitun di Selatan Nablus
Rabu-16-Oktober-2019
Para pemukim Zionis membakar ratusan pohon zaitun pada hari Rabu (16/10). Mereka menyerang para pemetik zaitun dan aktivis solidaritas asing di kota Burin selatan Nablus.
Rabu-16-Oktober-2019
Para pemukim Zionis membakar ratusan pohon zaitun pada hari Rabu (16/10). Mereka menyerang para pemetik zaitun dan aktivis solidaritas asing di kota Burin selatan Nablus.
Sabtu-12-Oktober-2019
Seorang petani Palestina mengalami luka-luka dan memar akibat penganiayaan yang dilakukan gerombolan yahudi saat tengah memanen zaitun di lading miliknya di ladang zaitun Nablus Tepi Barat utara.
Rabu-18-September-2019
Otoritas penjajah zionis Rabu (18/9) pagi menebangi puluhan pohon zaitun milik warga Palestina di desa Baruqin Salfit Barat.
Jumat-18-Januari-2019
Gerombolan yahudi pada jumat pagi menebangi sekitar 20 pohon zaitun di kawasan Abul Hanun desa al Mughir di Ramallah Tepi Barat.
Selasa-8-Januari-2019
Gerombolan zionis yahudi mencabuti puluhan pohon zaitun milik warga Palestina di kawasan Tawani Selatan Hebron Al-Quds Selatan selasa (8/1).
Selasa-16-Oktober-2018
Musim zaitun di Palestina tahun ini tidak berjalan dengan baik dan mengalami kelemahan dibandingkan tahun-tahun sebelumnya. Menurut para pengamat hal itu disebabkan oleh kondisi politik lingkungan kelalaian resmi ketidakadilan yang dialami para petani dan serangan para pemukim pendatang Yahudi.
Rabu-10-Oktober-2018
Pada hari Selasa (9/10/2018) puluhan pemukim Yahudi melakukan tindakan biadab dan provokatif terhadap para petani di kota Talfit sebelah selatan kota Nablus di wilayah utara Tepi Barat dan berusaha mencegah mereka memanen buah zaitun di ladang mereka.
Rabu-3-Oktober-2018
Banyak petani dan warga mengalami masalah dan hambatan yang mempersulit dari pemerintah administrasi sipil Israel di kamp Salem barat Jenin wilayah utara Tepi Barat dalam memperoleh izin untuk memanen zaitun.
Senin-3-September-2018
Penjajah Israel mengancam penebangan 70 pohon zaitun yang ditanam di Lembah Jordan dengan dalih kawasan tersebut masuk dalam kawasan bersejarah.
Sabtu-25-Agustus-2018
Para pemukim yahudi menebangi 30 pohon zaitun yang tengah berbuah milik warga Palestina di desa Sawiyah Nablus Selatan Utara Tepi Barat.