
Israel Lakukan 51 Pelanggaran terhadap Hak Wartawan Selama Agustus
Kamis-1-September-2016
Departemen Penerangan Pemerintah Palestina dalam sebuah laporan selama bulan Agustus 2016 menyoroti sejumlah pelanggaran yang dilakukan Zionis terhadap para jurnalis dan wartawan Palestina di wilayah Palestina yang diduduki penjajah Zionis yang jumlahnya mencapai 51 pelanggaran.