Wed 7-May-2025

Turkman

Ma’arev: Aksi Turkman Tidak Akan Menjadi yang Terakhir

Surat kabar Zionis Ma’arev mengatakan bahwa aksi penembakan yang dilakukan polisi Palestina Muhammad Turkman pada Senin (31/10) lalu di pos militer Bet Eil dekat Ramallah bukanlah aksi yang pertama dan nampaknya juga tidak akan menjadi aksi yang terakhir dilakukan anggota keamanan Palestina.

3 “Pembelot” Koordinasi Keamanan Otoritas Palestina – Israel

Aksi yang digelar seorang personel polisi Palestina di Tepi Barat Muhammad Turkamn tiga hari lalu bukanlah aksi sejenis pertama kalinya. Sekali lagi ini menegaskan bahwa koordinasi keamanan yang dilakukan Otoritas Palestina dan Israel merupakan aib memalukan yang berseberangan dengan hati nurani bangsa Palestina termasuk personel polisi otoritas Palestina sendiri.

Israel Intimidasi Keluarga Syahid Turkman

Tentara Zionis Selasa (1/11) masih melanjutkan aksinya menyerbu menangkapi hamper tiap hari sejumlah dari beberapa kota di Tepi Barat.

Pasca Aksi Turkman Israel Serbu al-Birah dan Menyebar di Jenin

Pasukan penjajah Zionis pada Senin (31/10) malam menutup pos-pos militer sekitar kota Ramallah wilayah tengah Tepi Barat dan menghalangi lalu lintas warga dan kendaraan. Sementara itu pos-pos militer tersebar di sekitar kota Jenin

Situs Jejaring Sosial Kobarkan Perayaan Aksi Turkman

Situs jejaring sosial pada Senin (31/10) malam menyerbu dengan ratusan tweets gambar dan komentar untuk merayakan aksi Turkman dengan tagar #polisi_pemberontak merujuk kepada aksi penembakan yang dilakukan anggota polisi Palestina Muhammad Abdul Khaliq Turkman dari kota Qabatiya pingiran Jenin.

Aksi “Turkman” Membuktikan Kegagalam Upaya Mengaborsi Intifadhah

Jurubicara Gerakan Perlawanan Islam Hamas Hazim Qasim menyebut bahwa aksi berani mati yang dilakukan anggota polisi Palestina Muhammad Abdul Khaliq Turkman di dekat Ramallah adalah bagian dari rangkaian intifadhah al-Quds dan kelanjutan aksi perlawanan para pemuda pemberontak di Tepi Barat dan al-Quds.