
Topan Al-Aqsha Daftar Tentara Israel Tewas Tertambah
Rabu-18-Oktober-2023
Pertempuran Badai Topan Al-Aqsa memasuki hari kedua belas dengan pasukan pendudukan Zionis mengumumkan bertambahkanya jumlah tentara dan polisi yang tewas dengan rentetan rudal dan serangan yang terus berlanjut diarahkan ke wilayah Zionis. Juga dengan tersulutnya front Lebanon dan meningkatnya bentrokan di Tepi Barat “yang diduduki”.