
Korban Holocaust Gaza Tembus 13.000 Gugur Syahid
Senin-20-November-2023
Kantor media pemerintah mengumumkan bahwa jumlah syuhada dan korban tewas akibat agresi Israel di Jalur Gaza telah bertambah drastis menjadi lebih dari 13 ribu orang 5500 di antaranya anak-anak dan 3500 perempuan.