
Syaikh Sholah Besok Bebas Tapi Masih Tahanan Kota
Senin-16-Januari-2017
Menteri dalam negeri Zionis Ureh Dira mengeluarkan surat keputusan pembebasan ketua gerakan Islam Palestina 48 Syaikh Raed Sholah dengan tetap sebagai tahanan kota. Ia dilarang bepergian selama masih berstatus tahanan.