Mon 5-May-2025

tawanan Palestina

Intensitas Tindak Represif Israel pada Tawanan Meningkat

Direktur Pusat Studi Tawanan Rafat Hamduna Sabtu (12/08/2017) mengatakan bahwa otoritas penjajah Zionis melakukan pemeriksaan yang melelahkan para tawanan Palestina melalui pemindahan blok dan sel penjara secara keseluruhan ke blok dan sel penjara lainnya dengan alasan untuk mencari peralatan telekomunikasi.

Lagi Tawanan Palestina Dilarikan ke RS Akibat Jantungan

Badan Urusan Tawanan dan eks tawanan di pemerintah Palestina kemarin Selasa sore (8/8) menyatakan saat ini seorang tawanan Palestina Daud Talat Al-Khatib dilarikan ke RS setelah mengalami penyakit jantung.

Jatah Bantuan Tawanan Diputus Unjuk Rasa 43 Hari

Malang nasib tawanan Palestina yang bebas. Mereka selama ini mendapat jatah bantuan dari pemerintah namun itu sudah diputus. Mereka akhirnya menggelak aksi protes di Ramallah dan ini sudah masuk hari ke-43 dan hari kedua mogok makan memprotes pemerintah Otoritas Palestina yang memutus gaji mereka.

Hasil Kesepahaman dengan Trump Abbas Batalkan Badan Urusan Tawanan

Surat kabar Zionis Ma’arev edisi Ahad (18/6/2017) mengungkap tentang pembatalan Badan Urusan Tahanan di Otoritas Palestina oleh Presiden Otoritas Palestina Mahmud Abbas.

Perlawanan Harus Cegah Tawanan Tinggal Lebih 5 Tahun di Penjara

Tawanan Palestina Hasan Salamah yang divonis penjara 48 kali seumur hidup di penjara penjajah Zionis mengirim surat kepada perlawanan Palestina di tahun ke-21 penahanan dirinya agar perlawanan membuat aturan yang mencegah keberadaan tawanan Palestina di dalam penjara lebih dari 3 atau 5 tahun.

1 40 41 42