Mon 5-May-2025

Tawanan mogok

11 Tawanan Palestina Mogok Makan di Penjara Israel

Jumlah tawanan Palestina yang melakukan mogok makan di penjara pendudukan Zionis Israel meningkat menjadi 11 orang setelah tawanan Maher al-Akhras mengumumkan pemogokan tersebut. Menolak penahanan dirinya sejak Rabu (23/8/2023) pagi.

6 Tawanan Terus Lakukan Mogok Makan di Penjara Israel

Klub Tawanan Palestina atau PCC (Palestinian Prisoners Club) menegaskan bahwa enam tawanan Palestina telah melakukan mogok makan di penjara pendudukan Zionis Israel Zionis selama beberapa hari. Mereka menolak penahanan sewenang-wenang atas mereka.

Nyawanya Terancam Israel Tolak Bebaskan Khader Adnan

Hari Ahad (23/4/2023) Pengadilan Pendudukan Zionis Israel menolak permintaan pengacara Sheikh Khader Adnan untuk dibebaskan dari penahanan di penjara Israel dengan jaminan. Club Tawanan Palestina melaporkan bahwa Adnan menghadiri sidang melalui video conference dan dia mengalami kehilangan kesadaran beberapa kali selama sesi tersebut.

Tawanan Palestina Perluas Langkah Perjuangannya Hari ini

Otoritas Urusan Tawanan dan Klub Tawanan Palestina menyatakan bahwa arena dan cakupan penerapan langkah-langkah perjuangan yang diumumkan oleh para tawanan Palestina akan diperluas besok (Rabu ini) dengan bergabungnya tawanan di sejumlah penjara bersama dengan para tawanan dari Penjara Nafha yang telah mulai menerapkan langkah-langkah tersebut hari ini berdasarkan rencana yang disetujui oleh Komite Darurat Tertinggi untuk Tahanan.

Tawanan Mogok Bertambah 50 Orang

Sebanyak 20 tawanan Palestina baru bergabung dengan mogok makan terbuka yang sudah dilakukan sebelumnya yang memprotes penahanan administratif sehingga jumlah tawanan yang mogok menjadi 50 menurut Klub Tawanan.

Solidaritas Tawanan Mogok 900 Tawanan Kembalikan Makanan

Sebanyak 900 tawanan Palestina di penjara Ofer Zionis mengembalikan makanan mereka pagi ini Kamis sebagai bentuk solidaritas dengan 30 tawanan administratif Palestina yang melakukan mogok makan.

Tawanan Mogok: Kami Siap Bertempur Sampai Menang

Sebanyak 30 tawanan Palestina yang mogok makan hingga hari kedelapan berturut-turut di dalam penjara pendudukan menegaskan hari ini Minggu bahwa mereka telah memutuskan bahwa konfrontasi dengan aksi mogok makan melawan penahanan administratif akan berlanjut sebagai salah satu rangkaian berkelanjutan melawan ke kebijakan sewenang-wenangan yang membuat mereka kehilangan ruang kegembiraan bersama anak-anak dan keluarga mereka.

Euro-Med: Kesehatan Tawanan Awawda Lebih Kritis Dari Sebelumnya

Pemantau Hak Asasi Manusia Euro-Mediterania mengatakan tawanan Palestina Khalil Awawda menghadapi kesulitan bernapas yang parah dan masalah parah dalam kerja semua organ vital.

3 Tawanan Mogok Makan Tertua Khalil Awawda

Tiga tahanan di penjara pendudukan Israel melanjutkan mogok makan terbuka mereka yang tertua adalah Khalil Awawida (40 tahun) dari kota Itna di kota Hebron yang telah melakukan mogok makan selama sekitar 169 hari sebagai penolakan penahanan administratif mereka.

Gerakan Tawanan Siapkan Mogok Besar-besaran di Semua Penjara

Gerakan Nasional Tawanan Palestina mengatakan bahwa mereka sedang mempersiapkan pemogokan besar-besaran secara meluas yang mencakup semua penjara. Gerakan Tawanan menegaskan bahwa mereka terus dengan komitmennya untuk melanjutkan perjuangan demi mendapatkan kembali hak mereka secara penuh.

1 2 3 15