
Israel Tembak Pemuda Al-Quds
Kamis-14-Juli-2016
Seorang pemuda Palestina tadi siang luka-luka akibat tembakan yang dilancarkan tentara Zionis di dekat perlintasan Mukhaim Savat utara Al-Quds terjajah dengan alasan pemuda tersebut akan menyerang tentara.