
Emadi: Distribusi Donasi Qatar Disepakati Bersama Otoritas Dan PBB
Senin-6-September-2021
Dubes Mohammad Emadi ketua komite Qatar untuk rekonstruksi Gaza menginformasikan berakhirnya semua prosedur terkait distribusi donasi Qatar untuk keluarga miskin di Gaza bekerjasama dengan otoritas Palestina dan PBB.