Tue 6-May-2025

profil pejuang

Anak-anak Perang Jenin Kini Sudah Dewasa

Yassin Suwaitat warga kamp pengungsi Jenin wilayah utara Tepi Barat teringat kembali kenangan pertempuran di kamp pengungsi Jenin yang dialaminya di masa kecil pada April 2002 lalu. Saudaranya adalah pelaku aksi syahid dan gugur sementara rumah keluarganya hancur dalam pertempuran tersebut.

Abdul Qadir Hawajiri Pergi Unjuk Rasa Pulang Tak Bernyawa

Kepergian Abdul Kadir Hawajiri (42) untuk selamanya telah membuat shock keluarganya setelah dibunuh oleh sniper pasukan penjajah Zionis dari jarak setengah kilometer yang saat itu sedang menemani anaknya dalam pawai damai kepulangan Hak Kembali.

Mush’ab Salul Pulang Hanya Nama Tanpa Jasad

Setelah menanti dan menunggu-nunggu selama dua hari penjajah Zionis menolak menyerahkan jasadnya maka keluarga Mush’ab Salul terpaksa membuka “rumah duka” untuk menyambut kedatangan warga tetangga dan masyarakat kamp pengungsi Nushairat.

Reporter Cilik Jihad Tamimi: Rindu Kebebasan dan Benci Penjajahan

Dengan bahasa seperti orang dewasa dan politisi bocah Palestina menggoncang dunia dengan pernyataannya dan aksi liputannya yang mempermalukan Israel Jana Jihad Tamimi (11) dari kota Nabi Shalih Ramallah Barat.

Hadapi Israel Seorang Diri Ahmad Jarrar Gugur Syahid

Pasukan Israel membunuh pejuang al-Qassam Ahmad Nashr Jarrar Selasa pagi dalam bentrokan senjata dan operasi militer di kota Yamon Jenin Barat Utara Tepi Barat.

Setelah Ahed Tamimi Jihad Tamimi Ancaman Berikutnya Bagi Israel!

Chenel 2 televisi Ibrani melaporkan berdasarkan laporan dari Kementerian Urusan Strategis Israel menyebutkan seorang gadis kecil Palestina dari wilayah Nabi Saleh belajar di sebuah sekolah di Ramallah mengcam keamanan Israel. Bocah ini akan menggantikan era Tamimi di masa yang akan datang.

Ahmad Jarrar Pejuang Inspiratif Bagi Perlawanan Palestina

Banyak orang menganggap model baru perjuangan pemuda Palestina umurnya baru 24 tahun Ahmad Nashr Jarrar asal Wadi Barqin Jenin Barat Utara Tepi Barat menjadi inspirasi bagi generasi berikutnya sebagai estafet bagi panji perlawanan.