Mon 5-May-2025

Penangkapan

Israel Dirikan Pos Militer Gelar Penggerebekan dan Penangkapan

Pasukan pendudukan Zionis Israel mendirikan beberapa pos pemeriksaan militer dan menggelar operasi penggerebekan dan serangan pada hari Senin (7/11/2022) di berbagai perkampungan di Tepi Barat.

Laporan: Israel Tangkap 595 Warga Palestina selama Oktober

Pusat Studi Tawanan Palestina memantau terjadinya penangkapan 595 warga Palestina termasuk 76 anak-anak dan 22 wanita oleh otoritas pendudukan Zionis Israel Israel selama bulan Oktober lalu.

Israel Tangkap 5.300 Warga Palestina Sejak Awal Tahun 2022

Klub Tawanan Palestina mengatakan bahwa sejak awal tahun 2022 ini terjadi sekitar 5.300 kasus penangkapan yang dilakukan oleh pasukan pendudukan Zionis Israel terhadap warga Palestina termasuk 111 wanita 620 anak-anak serta 1.610 perintah penahanan administratif (tanpa tuduhan dan proses hukum).

35 Anak 19 Wanita; 445 Warga Ditangkap September Lalu

Organisasi hak asasi manusia yang mengkhususkan diri dalam urusan tahanan mendokumentasikan bahwa pasukan pendudukan Israel menangkap 445 warga Palestina selama bulan September termasuk 35 anak-anak dan 19 wanita.

Pasukan Israel Tangkap 7 Warga Sipil dari Al-Quds dan Hebron

Pada Kamis pagi pasukan pendudukan Israel menangkap tujuh warga Palestina dari Al-Quds dan Hebron.

Israel Gelar Penggerebekan dan Penangkapan di Tepi Barat dan al-Quds

Hari ini Selasa (27/9/2022) pasukan pendudukan Zionis Israel melancarkan operasi penggerebekan dan penyerbuan di berbagai wilayah Tepi Barat dan al-Quds dengan menarget rumah anggota dewan legislative Fathi Qarawi dan rumah putra-putranya di kamp pengungsi Noor Syams di propinsi Tulkarem.

Warga Terluka dan Ditangkap dalam Konfrontasi di Jenin dan Nablus

Setidaknya tiga warga Palestina terluka salah satunya serius ketika tentara pendudukan Israel menembak mereka saat pasukan Israel menyerbu Jenin di Tepi Barat Ahad (28/8/2022) pagi.

Israel Lakukan 1900 Penangkapan dari al-Quds dalam 6 Bulan

Pusat Studi Tawanan Palestina (sebuah organisasi masyarakat sipil di Gaza) hari Rabu (6/7/2022) menegaskan bahwa otoritas pendudukan Israel telah meningkatkan operasi penangkapan yang menarget warga Al-Quds selama tahun 2022 ini.

Penangkapan Israel di Tepi Barat Targetkan Nelayan di Laut

Hari ini Minggu pasukan pendudukan Israel melancarkan operasi penangkapan di kota Silwad timur laut Ramallah dan pemanggilan di Betlehem di Tepi Barat.

Luka dan Pencokokan Dalam Kekerasan Israel di Al-Quds (dalam gambar)

Sejumlah kekerasan digelar pasukan Israel di Al-Quds dan wilayah lainnya dan berikut beberapa gambar kejadian tersebut.