
Aksi Hari ke 20 Kemah Kepulangan Dipasang 50 Meter Lebih Kedepan
Rabu-18-April-2018
Komite Nasional Pawai Kepulangan dan Akhiri Blokade menginformasikan rencana pemasangan kemah kepulangan 50 meter lebih kedepan pada hari ke 20 aksi pawai kepulangan akbar.