Tue 6-May-2025

pasar

Pasar Amal Proyek Ramadhan untuk Keluarga Miskin di Khan Yunis

Mengingat suasana Ramadhan yang sulit yang melanda seluruh bagian wilayah Jalur Gaza akibat pengepungan dan blockade pendudukan Israel yang mencekik serta meningkatnya tingkat kemiskinan dan pengangguran yang sudah berlangsung selama tujuh tahun berturut-turut “Pasar Amal” dilaksanakan di Khan Yunis wilayah selatan Jalur Gaza selatan. Pasar Amal ini merupakan proyek Ramadhan yang memberi manfaat bagi ratusan keluarga miskin di wilayah selatan Jalur Gaza. Proyek ini mendapatkan dukungan dari Yayasan Waqf Al-Waqifin - Afrika Selatan pelaksana dari Isnad Charitable Society.

Selada Air Selalu Menghiasi Meja Warga Palestina selama Ramadhan

Hampir setiap hari di bulan Ramadhan Hajjah Umm Ibrahim (66 tahun) pergi ke pasar di Khan Yunis untuk membeli selada air hijau. Hal itu dia pertahanan setiap hari setiap bulan Ramadhan sejak dia berada di rumah ayahnya yang kala itu masih menjadi seorang gadis kecil. Demikian dia menceritakan.

Penutupan Al-Quds Sebabkan Penurunan Perdagangan di Pasar-pasar

Pasar-pasar di kota al-Quds atau Yerusalem yang diduduki penjajah Zionis menjelang hari raya Idul Adha mengalami pergerakan perdagangan yang lemah karena blokade yang diberlakukan oleh pendudukan penjajah Zionis Israel di kota suci tersebut.

Jelang Idul Adha Harga-harga di Tepi Barat Melambung

Jeritan para penjuang memenuhi atmosfer. Seakan pengeras suara memenuhi pasar-pasar di Tepi Barat. Terutama di kota-kota besar. Termasuk kota Ramallah dan Nablus. Dagangan banyak. Tetapi penjualan tidak memuaskan para pedagang. Selain suara menggerutu para pelanggan karena harga yang tinggi tanpa terkontrol menjelang persiapan masuknya Idul Adha.