
Faksi-faksi Perlawanan Kecam Pernyataan Menlu Saudi
Kamis-8-Juni-2017
Faksi-faksi perlawanan Palestina mengecam pernyataan Menteri Luar Negeri Arab Saudi Khaled al-Jabir yang di dalamnya menuduh Gerakan Perlawanan Islam Hamas sebagai “teroris”. Faksi-faksi perlawanan Palestina menilai pernyataan al-Jabir tersebut untuk memuaskan penjajah Zionis dan koheren dengannya.