
Warga Maroko Menentang Normalisasi dengan Israel
Minggu-25-Oktober-2020
Konferensi Orang Maroko Melawan Normalisasi yang diselenggarakan oleh Asosiasi Cendekiawan Palestina di luar negeri dengan sejumlah lembaga di Maroko berakhir pada Sabtu (24/10/2020) dengan menegaskan bahwa Palestina adalah persoalan seluruh umat. Mereka menegaskan menolak normalisasi dan menyatakan sebagai tindakan kriminal serta mendukung perlawanan.