Wed 7-May-2025

malaysia

Malaysia Serukan Dukung Palestina Gagalkan Aneksasi Tepi Barat

Malaysia mengumumkan kecamannya atas rencana Israel untuk mencaplok tanah Palestina di Tepi Barat bersama Lembah Yordania.

Al-Quds Malaysia Luncurkan Buku Baru Terkait Persoalan Palestina

Yayasan Al-Quds Malaysia menerbitkan buku baru “Persoalan Palestina Sejarah dan Perkembangan Terkini” karya Dr. Muhsin Shalih Direktur Pusat Study al-Zaitunah yang menjadi edisi pertama penerbitan tahun 2020.

Seminar di Malaysia Fahamkan Bahaya Deal of Century

Sebagai bagian dari upaya untuk meningkatkan kesadaran akan bahaya dari Kesepakatan Abad Ini atau Deal of Century Yayasan Al-Quds Malaysia bekerja sama dengan Asosiasi Al-Zaytuna untuk Wanita dan Anak-anak mengadakan seminar dengan partisipasi anggota masyarakat Palestina dan Arab di Malaysia.

NGO Malaysia Minta Dubes Palestina Minta Maaf Terkait Statmen “Donasi”

Kementerian Luar Negeri Malaysia mengundang dubes Palestina di Kuala Lumpur Walid Abu Ali Kamis (20/2) dan mendiskusikan persoalan donasi yang digalang NGO Malaysia untuk Masjidil Aqsha hal itu pasca statmen dubes bahwa donasi tidak sampai ke Masjidil Aqsha.

Pernyataan Bersama NGO Malaysia Tolak Tudingan Dubes Palestina

Kami daripada pertubuhan bukan kerajaan (NGO) Malaysia yang hadir pada hari ini berasa kecewa dan sedih dengan kenyataan Duta Palestin ke Malaysia Walid Abu Ali berhubung dakwaan berlaku penyelewengan dana sumbangan rakyat Malaysia kepada rakyat Palestin.

Bantahan Terhadap Tudingan Dubes Palestina Kepada NGO Malaysia

Sebahagian laman web Malaysia telah menginformasikan pernyataan duta besar Palestina di Malaysia Jenderal Walid Abu Ali yang menuding dalam pernyataannya bahwa NGO Malaysia telah mengumpulkan jutaan ringgit tetapi tidak sampai ke masjid Al-Aqsa dan menuntut NGO menyerahkan dana tersebut kepada pihak kedutaan Palestina.

Konferensi “Parlemen Untuk Al-Quds” Digelar Di Kuala Lumpur

Konferensi Ikatan Parlemen Untuk Al-Quds ke 3 dibuka di ibukota Malaysia Kuala Lumpur pada Sabtu pagi ini yang dihadiri lebih dari 500 anggota parlemen internasional termasuk sejumlah pimpinan parlemen dari sejumlah Negara.

Mahatir: “Deal of Century” Tak Bisa Diterima Secara Mutlak

Kritik keras terhadap “Deal of Century” PM Malaysia Mahatir Mohammad mengatakan sangat tidak adil dan tidak bisa diterima sama sekali dan hanya menambah kendali rasial zionis terhadap jutaan rakyat Palestina.

Haneya Akhiri Kunjunganya di Malaysia

Ketua biro politik Gerakan Perlawanan Islam Hamas Ismail Haniyeh bersama delegasinya mengakhiri kunjungannya ke Malaysia.

Delegasi Hamas Dipimpin Haniyah Bertemu Mahatir Muhammad

Delegasi Hamas dipimpin kepala biro politiknya Ismail Haniyah bertemu PM Malaysia Dr. Mahatir Muhammad di kantornya di ibukota pemerintah Malaysia Putra Jaya.