
Pejuang al-Qassam Gugur Akibat Longsor Terowongan Perlawanan
Selasa-14-Februari-2017
Seorang pejuang dari Brigade al-Qassam sayap militer gerakan Hamas Ahmad Asad (22) adal desa Bani Sahila di timur Khanyunis gugur pada hari Senin (13/2/2017) akibat longsor terowongan perlawanan.