
Seruan Aksi Unjuk Rasa di Kamp Pengungsi Libanon Rabu Besok
Selasa-20-Agustus-2019
Komite Pemantau Palestina di Libanon menyerukan untuk menggelar aksi unjuk rasa besar-besaran pada Rabu sore besok menolak kebijakan kementerian tenaga kerja Libanon jelang sidang cabinet pemerintah untuk mendiskusikan kebijakan tersebut.