
Facebook Lakukan 14 Pelanggaran terhadap Konten Palestina
Minggu-4-Februari-2018
Sebuah laporan yang diterbitkan oleh sebuah lembaga Palestina yang konsen pada masalah media sosial menegaskan bahwa pihak menejemen “Facebook” terus melakukan operasi kontra terhadap laman-laman Palestina selama bulan Januari 2018.