
Amerika Umumkan Dukung Agresi Israel ke Suriah
Minggu-11-Februari-2018
Secara terang-terangan Amerika menyatakan dukungannya pada Israel untuk melancarkan agresi ke Suriah. Jurubicara Kementrian Luar Negeri Amerika Heather Naort Sabtu (10/2/2018) malam mengatakan bahwa Amerika mendukung dengan kuat hak Israel untuk melakukan apa yang disebut Amerika sebagai hak “membela diri”.