Israel Akui 5.331 Perwira dan Serdadu Terluka 779 Luka BeratRabu-13-November-2024Tentara pendudukan Israel mengungkapkan bahwa 5.331 perwira dan serdadunya terluka sejak pecahnya perang di semua lini 779 di antaranya terluka parah.