
Penutupan Al-Quds Sebabkan Penurunan Perdagangan di Pasar-pasar
Selasa-21-Agustus-2018
Pasar-pasar di kota al-Quds atau Yerusalem yang diduduki penjajah Zionis menjelang hari raya Idul Adha mengalami pergerakan perdagangan yang lemah karena blokade yang diberlakukan oleh pendudukan penjajah Zionis Israel di kota suci tersebut.