Wed 7-May-2025

Ekonomi Palestina

Kesepakatan Otoritas Palestina – Mesir Kembangkan Kilang Gas Gaza

Otoritas Palestina bersama Mesir kemarin Ahad menyepakati penguatan Kerjasama di bidang energi dan kekayaan alam khususnya gas alam.

Akibat Covid 150 Ribu Warga Palestina Kehilangan Pekerjaan di 2020

Laporan PBB menilai bahwa selama tahun depan adalah tahun setback bagi Palestina dan lembaga-lembaga mereka serta ekonomi mereka akibat pandemi virus corona dan krisis yang belum terjadi sama sekali sebelumnya.

2020 Tahun Tersulit Bagi Ekonomi Jalur Gaza

Ketua Hubungan Public dan Media di Kamar Dagang dan Industri Gaza Mahir Taisir menegaskan ekonomi Jalur Gaza masih menjadi masih tersandera oleh politik blokade yang diterapkan oleh Israel memasuki tahun ke-14 secara berturut-turut. Jalur Gaza juga mengalami perang dan agresi Israel berkali-kali yang memperparah krisis ekonomi ini akibat kerusakan luar biasa pada infrastruktur dan seluruh sektor ekonomi.

Pengusaha: Tahun 2019 Pertumbuhan Ekonomi Gaza Nol

Ketua Asosiasi Pengusaha Gaza Ali Al Hayek menekankan ekonomi Gaza tidak mengalami perkembangan yang positif selama tahun 2019 sebagai akibat dari blokade Israel yang berlanjut dan divisi Palestina hingga tahun ke 13 intervensi pemerintah yang terbatas bantuan dan hibah internasional.

Forum Ekonomi Rekomendasikan Kebijakan Ekonomi Ringankan Warga

Forum Ekonomi Palestina merekomendasikan penerapan kebijakan keuangan untuk meringankan beban warga di Jalur Gaza. Mereka menyerukan penghentian sanksi ekonomi ke Gaza sejak 2017 termasuk diantaranya pengurangan gaji karyawan dan pemotongan gaji pegawai negeri sipil.

Para Ekonom Palestina Khawatirkan Kondisi Gaza

Presiden Asosiasi Pengusaha Palestina Ali al-Hayek memperingatkan realitas ekonomi pahit dan bahkan lebih buruk di Jalur Gaza akibat tidak adanya solusi ekonomi dan krisis kemanusiaan yang terus berkepanjangan disamping memburukya penanganan akibat pembagian Palestina dan pengepungan Israel dan memasuki segmen baru dari populasi untuk jajaran orang miskin dan pengangguran.

Pemukim Yahudi Curi Hasil Panen 420 Pohon Zaitun

Warga pemukim penjajah zionis kemarin Jumat mencuri hasil panen dari 420 pohon zaitun dari desa-desa Qaryut dan Orata di selatan Nablus Tepi Barat bagian utara.

Rekonsiliasi Akan Menghidupkan Kembali Ekonomi Gaza yang Hancur

Menteri Ekonomi Palestina Ubair Audah mengatakan bahwa kementriannya telah menyiapkan sejumlah rencana untuk menghidupkan kembali sektor ekonomi di Jalur Gaza yang hancur akibat perpecahan blokade dan perang yang terjadi di Jalur Gaza selama 11 tahun.

Perusahaan Palestina Raih Nobel Internasional “Pertanian Organik”

Perusahaan treding fair Kan’an di Jenin Tepi Barat bagian utara berhasil meraih nobel penghargaan internasional dalam bidang pertanian organic integral yang diberikan dalam sebuah acara di Jerman yang dihadiri oleh tokoh-tokoh dunia. Peluang penetrasi Palestina ke pasar dunia pun terbuka lebar.

Mangga Gaza Mulai Bergeliat

Buah mangga di Jalur Gaza termasuk yang digemari di musim panas. Persedian di pasar Gaza cukup besar baik yang dipasok dalam atau yang diimpor.