
Puluhan Ribu Kecam “Deklarasi Balfour” di Jalan-jalan London
Sabtu-4-November-2017
Puluhan ribu warga Inggris serta warga keturunan Arab dan kaum muslimin ikut pawai besar pada hari Sabtu (4/11/2017) di pusat kota London Inggris. Mereka mengecam “Deklarasi Balfour” yang telah melapangkan jalan berdirinya entitas Zionis. Mereka meneriakkan yel-yel kontran penjajah Zionis dan meminta kebebasan Palestina dan rakyatnya.