
UNRWA Peringatkan Kematian Anak di Gaza Akibat Cuaca Dingin Ekstrem
Selasa-7-Januari-2025
“Bayangkan Anda melalui situasi ini sebagai ibu atau ayah. Anda menyaksikan anak Anda meninggal di depan mata Anda karena parahnya cuaca dingin ekstrim. Hal ini seharusnya tidak terjadi di abad ke-21. Bahwa anak Anda meninggal hanya karena membutuhkan selimut pakaian hangat atau sepatu.”