
Barhoum: Perlawanan Gaza Tentukan Kemenangan Pertempuran Terakhir
Kamis-9-Desember-2021
Juru bicara Hamas Fawzi Barhoum mengatakan Ini bukan kelalaian atau mundur dari medan tempur berapapun pengorbanannya. Gaza dengan perlawanannya mampu memetakan parameter memenangkan pertempuran terakhir dengan Israel.