
Israel Tolak Permintaan AS Adakan KTT dengan Otoritas Palestina
Kamis-9-Juni-2022
Sebuah media Israel mengungkapkan bahwa Israel menolak proposal AS untuk mengadakan pertemuan puncak di tingkat menteri luar negeri dengan Otoritas Palestina Mesir dan Yordania di Washington atau negara Arab.