Tue 6-May-2025

Agresi Gaza

Kejahatan Israel dalam agresi Gaza 2014 dan pertempuran hukum di ICC

Persis seperti hari-hari ini pada lima tahun yang lalu Jalur Gaza menjadi sasaran agresi Israel secara brutal yang mengakibatkan kematian 2.219 warga Palestina termasuk 556 anak-anak dan 299 wanita. Sementara jumlah yang terluka mencapai 11.036 jiwa di mana 2.647 di antaranya adalah anak-anak dan 1.442 wanita.

Kembali Ancam Agresi Baru ke Gaza Apa Mau Netanyahu?!

Ada kesenjangan tinggi antara sikap politik Israel terhadap Gaza secara khusus dengan Otoritas Palestina secara umum di tengah-tengah mengelindingnya roda deal of century di Konferensi Ekonomi Manama (Bahrain) dan upaya mendapatkan dukungan lebih dari sikap Arab.

2000 Unit Perumahan di Gaza Menunggu Rekonstruksi

Wakil Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Naji Sarhan mengungkapkan bahwa program rekonstruksi Gaza mampu merekonstruksi 71% unit rumah yang hancur. “Sementara itu ada sekitar 2000 unit rumah yang tersisa akibat agresi penjajah israel sebelumnya yang belum didanai untuk rekonstruksi hingga saat ini di samping ganti rugi kerusakan rumah sebagian juga sektor industri dan pertanian” terangnya.

Kerugian Akibat Agresi Israel Terakhir ke Gaza 95 Juta Dolar

Wakil Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan di Gaza Naji Sarhan mengatakan bahwa total kerugian di berbagai sektor selama agresi terakhir penjajah Israel di Jalur Gaza pada awal Mei 2019 lalu sebesar 95 juta dolar meliputi sektor pertanian ekonomi kesehatan pendidikan dan infrastruktur.

Dalam Sepekan 25 Syahid Diantaranya 3 Bocah dan 3 Wanita

Pusat Hak Asasi Manusia di Palestina (PCHR) mengatakan otoritas pemerintah Israel telah membunuh 23 warga sipil Palestina termasuk 3 anak-anak dan 3 wanita di Jalur Gaza antara 2 dan 8 Mei 2019.

Agresi Israel di Gaza 30 Rumah Hancur Total dan 500 Hancur Sebagian

Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Palestina Mufid Hasayinah melaporkan bahwa agresi Israel di jalur Gaza baru-baru ini menghancurkan 30 unit rumah secara total 500 lainnya hancur sebagian.

Satu Gugur dan 4 Terluka Akibat Gempuran Israel di Timur al-Bureij

Seorang warga Palestina gugur dan empat lainnya luka-luka termasuk luka serius Selasa (22/1/2019) malam akibat serangan artileri pasukan penjajah Israel di timur kamp pengungsi al-Bureij di wilayah tengah Jalur Gaza tak lama setelah seorang perwira Israel terluka di dekat pagar keamanan di timur Jalur Gaza.

Skenario Israel di Gaza Tidak Ada Perang dan Tidak Ada Solusi?

Jelas bahwa kebingungan Israel dalam mengatasi Jalur Gaza terus memperumit situasi hari demi hari di tengah-tengah meningkatnya kemampuan perlawanan Palestina di satu sisi dan habisnya semua opsi penjajah Israel di tingkat militer keamanan dan politik.

10 Tahun “Perang al-Furqan” Kenangan Kepengecutan Israel

Sepuluh tahun yang lalu pada Sabtu pagi 27 Desember 2008 menjadi akhir ketenangan di Jalur Gaza ketika orang-orang dalam kesibukan dan pekerjaan mereka bawah bayang-bayang blokade penjajah Israel yang mencekik Jalur Gaza sejak sekitar dua tahun.

Korban Agresi 2014 Tuntut UNRWA Atasi Dampak Rumah Yang Hancur

Para korban pemiliki rumah yang hancur akibat agresi Israel tahun 2014 memberikan waktu satu pekan kepada UNRWA untuk mencarikan solusi akibat dihentikannya biaya sewa rumah bagi mereka sejak hampir 6 bulan lalu.

1 38 39 40 41 42 48