
BSM Desak Pastikan Akses Aman Korban di Gaza dan Wilayah Utara
Selasa-14-November-2023
Masyarakat Bulan Sabit Merah Palestina Senin kemarin (13/11) mengimbau masyarakat internasional untuk memastikan akses yang aman bagi mereka yang terluka dan para martir di Gaza dan wilayah utara.