
Olmert Puji Abbas Sebagai Pemimpin Besar
Selasa-4-September-2018
Mantan perdana menteri Israel Ehud Olmert mengatakan presiden Palestina Mahmud Abbas berhasil mengamankan kawasan yang dikuasainya. Kekacauan terjadi justru di wilayah yang dikuasi Israel.