Tue 6-May-2025

Wawancara

Al-Kurdi: Sejak 40 Tahun Ramadhan Ini Terberat Bagi Fakir Miskin Gaza

Koordinator Lembaga Sosial di Gaza Ahmad Al-Kurdi menegaskan bulan Ramadhan kali ini menjadi paling sulit bagi kelompok fakir miskin dan kaum lemah di Gaza sejak 40 tahun terakhir.

Hak Kembali Bisa Terwujud Ini Syaratnya

Persoalan paling krusial dan mendasar bagi bangsa Palestina adalah status “pengungsi” bagi sebagian besar rakyatnya yang terusir dan terbuang secara paksa selama puluhan tahun hingga beranak-pinak di negeri orang. Sehingga kembali dan pulang kampung ke halaman mereka di Palestina adalah hak yang tidak bisa ditawar-tawar. Mungkinkah itu terjadi sementara tanah mereka sudah beralih penduduk dikuasai oleh “negara buatan yang disebut Israel” dengan kekuatan militer dan dukungan negara adidaya”?

Sekenario Hapus Palestina Melalui Berbaju Kemanusiaan

Dekan Fakultas Al-Audah di Palestina guru besar ilmu keamanan dan strategi Hisyam Al-Maghazi memperingatkan bahaya rencana politik yang ingin menghabisi isu Palestina dengan “baju kemanusiaan”. Ia menyerukan faksi-faksi perlawanan Palestina waspada dan mengambil langkah darurat mengantisipasinya dengan bijak.

Bardawel: Diktator Abbas Hambat Rekonsiliasi Hamas Punya Piagam Baru

Anggota biro politik gerakan perlawanan Islam Hamas Shalah Bardawil mengatakan kediktatoran yang diterapkan presiden Otoritas Palestina Mahmud Abbas yang menyebabkan rekonsiliasi tak terealisasi dan terwujud atau tak satupun pasal-pasal yang sudah disepakati dalam rekonsiliasi bisa diterapkan dalam kehidupan nyata.

Pembangunan Permukiman Yahudi Tidak Pernah Berhenti Sejak 1967

Direktur Departemen Geografi di Orient House Khalil Tufkaji menampik bahwa permukiman Yahudi yang diniatkan dibangun di Tepi Barat adalah yang pertama kalinya sejak 20 tahun. Dia menegaskan bahwa pembangunan permukiman Yahudi di tanah Palestina tidak pernah berhenti sejak tahun 1967.

Udwan: Rafah Mungkin Dibuka Permanen

Kepala perlintasan Rafah Hisyam Udwan mengatakan proses pembukaan perlintasan Rafah dalam rentang waktu-waktu yang berdekatan tidak akan menyelesaikan krisis warga yang hendak pulang dan pergi dari dan ke Jalur Gaza namun tidak akan meringankan sebagian besar penderitaan mereka.

8 Hal Yang Buat Israel Ngeper Serang Gaza Kembali

Mayor Jenderal Wasif Areqat pakar militer memprediksi bisa jadi eskalasi Israel ke Jalur Gaza akan menjurus kepada agresi militer alias peran. Namun dengan 3 kali peperangan besar yang dilakoni Israel di Jalur Gaza negara zionis ini masih gamang apa yang akan dipetik dari perang baru nantinya?

Jauhar: Konferensi Palestina Bisa Akhir Peran PLO

Pengamat politik Shakir Jauhari menyatakan konferensi Palestina Rantu di Istanbul yang saat ini digelar merupakan “pukulan” telak bagi konspirasi Amerika – Israel yang ingin menghapus persoalan Palestina. Konferensi itu akan mengambil keputusan tegas dengan mencari alternatif dari PLO saat ini setelah terbukti gagal dalam programnya.

Kiswani: Politik Baru Israel di Al-Aqsha Pasca Resolusi UNESCO

Ketua Masjid Al-Aqsha Syekh Umar Al-Kiswani mengungkap adanya politik zionis Israel yang baru terhadap masjid Al-Aqsha sejak akhir Desember lalu dan awal tahun 2017 dengan mengizinkan warga yahudi Haradem dan yahudi yang mengenakan pakaian hitam untuk melakukan ritual Talmud saat menggerebek Masjid Al-Aqsha. Sementara politik mengabaikan pelanggaran itu.

Syekh Shalah: Al-Aqsha Murni Milik Muslimin Bukan untuk Perundingan

Syekh Raid Shalah Ketua Gerakan Islam di Palestina 1948 menyebut penahanan dan pengekangan dari pasukan penjajah Israel sebagai upaya tindakan pengusiran berlatarbelakang agama politik rasis. Ia menjelaskan masjid Al-Aqsha adalah murni milik umat Islam dan tidak mungkin tunduk kepada perundingan politik.

1 13 14 15 16 17 25