Sat 10-May-2025

Al-Quds Al-Aqsha

Israel Serbu Silwan Ada Kekhawatiran 100 Rumah Akan Dihancurkan

Tim pemerintah kota penjajah Israel di al-Quds dengan dikawal dan dilindungi pasukan polisi penjajah Israel Rabu (11/12/2019) menyerbu kampung Silwan yang terletak di selatan Masjid Al-Aqsha terutama gang Al-Bustan Ain Al-Loza Wadi Hilweh Wadi Yasoul Al-Tsauri dan Wadi Rababa.

Israel Lakukan 104 Penggalian di Bawah Al-Quds Sejak 1967

Komite Kristen-Islam untuk Al-Quds Tempat Suci bersama Organisasi Kerjasama Islam hari ini (10/12) mengatakan penggalian yang terjadi di bawah Al-Quds sejak 1967 telah mencapai 104 galian termasuk 22 galian yang sedang dikerjakan di bawah Al-Aqsa. 5 galian dibawah Silwan 5 galian dibawah di Kota Tua dan 8 galian di situs purbakala serta 57 galian di fosil peninggalan bersejarah hingga terowongan yang menembus Masjid Al-Aqsa.

Al-Aqsha Masuk Daftar Eksklusif Tempat Suci di Dunia Islam

Organisasi Pendidikan Ilmu Pengetahuan dan Kebudayaan Islam (ISESCO) mengadopsi Masjid Al-Aqsha sebagai bagian dari daftar eksklusif tempat-tempat suci di dunia Islam yang meliputi: Masjidil Haram di Mekah Masjid Nabawi di Madinah dan Masjid Al-Aqsha di al-Quds atau Yerusalem.

Abu Arafah: Israel sedang petik buah rencana yahudisasi al-Quds

Khaled Abu Arafeh mantan menteri urusan al-Quds mengatakan bahwa penjajah Israel sedang memetik buah dari rencananya melakukan yahudisasi al-Quds yang dibuat sejak lebih dari 40 tahun dalam konteks sikap diam dan ketidak pedulian Arab normalisasi dan tindakan Otoritas Palestina yang membatasi kegiatan-kegiatan rakyat Palestina.

340 pemukim Yahudi menyerbu Al-Aqsha dalam sepekan

Lebih dari 340 pemukim pendatang Yahudi selama sepekan terakhir ini telah menyerbu area Masjid Al-Aqsha di al-Quds. Media Israel menyebutkan para pemukim pendatang Yahudi menyerbu Masjid Al-Aqsha dengan mendapatkan perlindungan ketat pasukan polisi penjajah dan melakukan tur di area masjid.

Respon penutupan di al-Quds Hamas serukan lawan permukiman dan agresi

Gerakan Perlawanan Islam Hamas menegaskan bahwa lepas dari perjanjian dan koordinasi keamanan dengan penjajah Israel serta membebaskan tangan rakyat Palestina untuk mempertahankan tanahnya menjadi satu-satunya opsi dan pilihan yang mampu mengekang laju permukiman ilegal Israel dan agresinya pada rakyat Palestina.

Tutup institusi resmi Israel berangus eksistensi Palestina di al-Quds

Pasukan pendudukan penjajah Israel pada Rabu (20/11/2019) menyerbu kantor Direktorat Pendidikan Palestina dua kantor pelayanan media Palestina Sekolah Panti Asuhan Islam dan pusat kesehatan Arab di al-Quds.

Israel Tangkap 190 Warga al-Quds Selama Oktober Lebih 25% Anak-anak

Pusat Studi Tawanan Palestina memantau terjadinya penangkapan 190 warga Palestina dari al-Quds yang diduduki penjajah Israel selama bulan Oktober 2019 ini. Dalam sebuah pernyataan yang dirilis pada hari Ahad (10/11/2019) mengatakan bahwa di kota al-Quds secara umum terjadi tingkat penangkapan tinggi tinggi dibandingkan dengan kota-kota di Tepi Barat.

405 Ekstrimis Yahudi Nodai Area Masjid Al-Aqsha

Sumber-sumber media Israel menyebutkan bahwa sebanyak 405 ekstremis Yahudi menyerbu halaman Masjid Al-Aqsha di al-Quds (Yerusalem) yang diduduki penjajah Israel selama sepekan terakhir. Mereka melakukan penyerbuan dengan mendapatkan perlindungan dan pengamanan dari pasukan penjajah Israel.

Yahudisasi dan Israelisasi al-Quds meningkat di bulan Oktober

Selama Oktober lalu pasukan pendudukan penjajah Zionis Israel meningkatkan serangan dan pelanggarannya di kota suci al-Quds atau Yerusalem.

1 26 27 28 29 30 59