
Warga Wadi Rahal Antara Sungut Permukiman dan Ketidakpedulian Pejabat
Rabu-6-Oktober-2021
Penderitaan penduduk desa Wadi Rahal di selatan propinsi Betlehem wilayah selatan Tepi Barat terus berlanjut sebagai akibat dari serangan terus menerus yang dilakukan oleh para pemukim pendatang Yahudi dari kopleks permukiman Yahudi Efrat dan adanya tembok apartheid yang membelah tanah desa.