Israel Kembali Serang Warga Sipil 3 Terluka
Minggu-10-Juni-2007
Tiga orang terluka akibat gempuran rudal Israel pagi tadi (Ahad 10/6) di sejumlah tempat di Jalur Gaza. Sumber local menyebutkan serangan Israel kali ini menghancurkan sejumlah tempat umum dan menimbulkan ketakutan di kalangan warga sipil.