Mon 5-May-2025

Yusuf Rizqa

Yusuf Rizqa

Gaza Jadi Obyek Tawar Menawar Perebutan Kekuasaan Israel?!

Gaza kini masuk jadi obyek pelelangan antara Netanyahu dan Gantz. Setelah empat roket perlawanan dari Gaza diklaim jatuh di sampul (daerah Israel di pinggiran) Gaza Gantz menuduh Netanyahu gagal memberikan keamanan bagi desa-desa di sampul Gaza sekaligus menampilkan dirinya sebagai orang yang dapat memberikan keamanan untuk desa-desa Israel di sampul Gaza serta untuk mencegah Hamas?!

Israel di 6 Negara Arab

Dr. Yusuf Rizqah “Kita memiliki hubungan normal dengan enam dengan normal.” Ini statemen PM Israel Benjamin Netanyahu tanpa menyebut rinci keenam negara itu. Namun dengan mengikuti perkembangan kita bias memastikan keenam negara itu adalah; Mesir Yordania Oman Dubai (Emirat) Qatar dan Saudi.

Visi Netanyahu tentang Gaza dan Tepi Barat

Netanyahu memiliki visi politik khusus terkait deal of century Otoritas Palestina di Ramallah dan Hamas di Jalur Gaza. Netanyahu bersikeras mengajukan garis-garis besar visinya ini sebelum pemilu.

Mekanisme untuk Melikuidasi UNRWA

Keterkaitan UNRWA dengan masalah pengungsi Palestina menjadikan lembaga PBB ini sebagai target untuk dilikuidasi. Berakhirnya keberadaan UNRWA bertujuan untuk mengakhiri keberadaan para pengungsi Palestina dan mengakhiri hak mereka untuk kembali ke tanah airnya. (Amerika dan Israel) percaya bahwa kelangsungan eksistensi UNRWA bisa memperbarui adanya harapan bagi para pengungsi Palestina untuk kembali ke tanah airnya. Dan ini merupakan bahaya besar bagi keberadaan (Israel)?!

#Nakba_Day Palestina Diperingati Tiap Tahun Ini Alasannya

Saat ini salah satu bentuk ‘perang’ yang sangat serius dihadapi zionis penjajah adalah ‘perang konstitusi dan legalitas’. Karena itu zionis penjajah (Israel) berusaha mengukuhkan legalitas dengan menetapkan diri sebagai ‘negara yahudi’ melalui parlemen mereka “Knesset”. Pada 15 Mei setiap tahunnya perasaan kekhawatiran dan ketakutan zionis penjajah ini timbul.

Bebaskan Tawanan Tak Bisa Ditawar

Portal berita Israel 0404 edisi Senin (6/2) mengungkap pemerintah Israel kini sedang mengkaji “meringankan” blokade dari Jalur Gaza secara ekonomi. Namun itu dengan syarat sejumlah serdadunya yang disandera Al-Qassam (sayap militer Hamas) saat agresi Israel ke sana tahun 2014.

Pasien Gaza Derita di atas Derita

Negara Israel musuh Palestina mengepung Jalur Gaza selama 10 tahun dengan ketat. Melarang barang masuk wilayah yang sangat padat penduduk (sekitar 21 juta penduduk) yang mengalami tingkat pengangguran tertinggi di dunia. Zionis memperlakukan komoditas semen untuk bahan bangunan dengan diterapkan melalui pendekatan keamanan yang ketat termasuk listrik. Apakah Israel tak takut warga akan meledak melakukan aksi perlawanan.

“Era Negara Palestina Sudah Berakhir” Benarkah?

“Bagi kami pemerintah Israel era negara Palestina sudah berakhir”. Ini statemen Neftelly Bennet Menteri Pendidikan dan ketua Partai Bet Yehudi (Jewish Home) ekstrim. Para kabinet di pemerintah Israel pada Kamis pagi menyatakan mereka akan melihat serah terima jabatan Presiden Amerika terpiliha Donald Trump pada 20 Januari ini untuk mengambil langkah dan kebijakan riil menetapkan (paksa) kedaulatan Israel terhadap permukiman-permukiman yahudi di Tepi Barat.