HariRabu (10/5/2023) pasukan pendudukan Israel menghancurkan 3 rumah di desaAl-Dyouk Al-Tahta sebelah barat Jericho dan menghancurkan kembali SekolahAl-Tahadi 5 sebelah timur Bethlehem untuk kedua kalinya dalam sepekan ini danyang ketiga sejak didirikan.
Sumberlokal mengatakan buldoser pendudukan Israel menghancurkan 3 rumah salahsatunya milik Mustafa Faraj warga desa Al-Dyouk Al-Tahta dan dua lainnya milikwarga al-Quds.
Penghancuranini merupakan bagian dari kebijakan pendudukan Israel untuk menghancurkan rumah-rumahdan perintah pembongkaran dalam kerangka untuk melakukan pengusiran paksa wargaPalestina yang bertujuan untuk mengosongkan daerah tersebut dari pendudukaslinya untuk kepentingan perluasan permukiman Yahudi.
Dalamkonteks itu direktur Kantor Komisi Perlawanan Tembok dan Permukiman diBethlehem Hassan Brijieh menyatakan bahwa pasukan pendudukan Israel bersama dengansebuah truk besar menyerbu daerah Jubb al-Dib mengepung Sekolah At-Tahadi 5yang dibangun kembali dengan dua tenda. Pasukan pendudukan Israel menutuptempat itu dengan rapat dan mencegah warga mencapai sekolah tersebut sebelum dibongkar.Demikian menurut kentor berita resmi Palestina Wafa.
Patutdicatat bahwa pasukan pendudukan Israel telah menghancurkan sekolah yangmenampung 60 siswa itu hari Ahad lalu sebelum Komisi Perlawanan Tembok danpenduduk Beit Tamar membangunnya kembali.
Disebutkanbahwa otoritas pendudukan Israel telah menghancurkan 11 sekolah sejak 2016yang terakhir adalah hari Ahad lalu yaitu sekolah sekolah dasar campuran At-Tahadi5 di daerah &ldquoJubb al-Dib&rdquo.