Tue 6-May-2025

Khatib: Konsisten Dan Siaga Di Al-Aqsha Termasuk Prioritas Penting

Jumat 23-Desember-2022

Puluhan ribuwarga Palestina menubaikan shalat Jumat (23/12) di Masjidil Aqsha meski upayapengetatan yang dilakukan pasukan zionis di perlintasan yang bertebaran diAl-Quds dan sekitarnya.

Menurut sumberdi Al-Quds sekitar 65 ribu kaum muslimin dari Al-Quds dan wilayah 48 dan TepiBarat yang bisa hadir ke Al-Aqsha mereka menunaikan shalat Jumat di kawasanAl-Aqsha.

Sementara itupasukan Israel menghambat kehadiran ratusan warga dari Tepi Barat ke Al-Qudsuntuk menunaikan shalat Jumat di Masjidil Aqsha.

Usai shalatJumat para pemuda memasang spanduk Hamas bertuliskan &ldquoKami datang dengantopan yang menderu.&rdquo Di Masjidil Aqsha termasuk spanduk hari jadi Hamas danBrigade Al-Aqsha serta poster para pemimpin syuhada.

Dalam khutbahJumatnya Khatib Masjidil Aqsha syekh Mohamad Sarandah menegaskan perumahandan konsisten di sekitar Masjidil Aqsha merupakan prioritas penting kaummuslimin.

Ditambahkannyapersoalan tawanan termasuk prioritas di jaman ini dan kaum muslimin harusmeletakan prioritas di tempatnya.

Sarandah menegaskanbesarnya pahala siaga di Masjidil Aqsha dan menyerukan untuk tidak lalaiterhadap serbuan zionis ke Al-Aqsha dan penodaan terhadap kesuciannya.

Khatib menjelaskanterdapat sekitar 30 masjid di sekeliling Al-Aqsha dan ruang tamu untukmenyambut para pejuang yang bersiaga menegaskan bahwa Al-Aqsha menjadi prioritaspara pemimpin kaum muslimin dari masa ke masa.

Syekh Sarandahmenyerukan untuk menghentikan penjualan tanah di sekitar Al-Aqsha danmelindunginya dengan Siaga berkelanjutan. (mq/pip)

Tautan Pendek:

Copied