Tue 6-May-2025

Zahar: Darah Syuhada Tak Hilang Percuma Jadi Suluh Perlawanan

Jumat 12-Agustus-2022

Pelaksana TugasPimpinan Parlemen Palestina Mahmud al-Zahar menegaskan darah para syuhada takhilang percuma akan terus menjadi suluh perlawanan dalam menghadapi penjajahdan terornya.

Zahar melakukankomunikasi via telephone Kamis (11/8) dengan keluarga syahid Ibrahimal-Nablusi mengapresiasi perjuangan jihadnya dan apresiasi bagi kedua orangtuanya dan doa keberkahan atas kesabaran dan harapan pahala syahid di sisiAllah.

Zahar menegaskandalam komunikasinya bahwa perlawanan merupakan pilihan bangsa Palestina dalammembela tempat suci dan mengusir penjajah dari bumi Palestina. Ditegaskannya bahwawasiyat syahid Ibrahim untuk tidak meletakan senjata akan terus direalisirhingga penjajah hengkang dan Palestina meraih kemerdekaan.

Tokoh Palestinaini menyampaikan apresiasi atas kepahlawanan dan pengorbanan syahid al-Nablusibersama rekan-rekannya di Nablus dan di semua kota dan wilayah Palestina.

Pasukan zionis padaSenin lalu membunuh 2 pejuang perlawanan Ibrahim al-Nablusi dan Islam Shobuhsetelah mengepung rumah tempat keduanya berlindung di kawasan timur kota tuaNablus. (mq/pip)

Tautan Pendek:

Copied