&ldquoKami telahmenyaksikan tiga perang dan puluhan serangan Zionis tetapi kami belummenyaksikan pemboman seperti itu dalam hal kuantitas kualitas suara ataubahkan bau.&rdquo Begitulah kesimpulan dari puluhan kesaksian yang didokumentasikanoleh koresponden Pusat Informasi Palestina dari penduduk Kota Gaza yangperkampungan mereka mengalami pemboman hebat sejak awal agresi kali ini yangsaat ini sudah memasuki hari kedelapan berturut-turut.
Agresi dan serangan-seranganudara Zionis terkonsentrasi di perkampungan yang paling padat di Jalur Gazatermasuk kampung Rimal yang merupakan kompleks komersial dan perumahanterbesar di Jalur Gaza.
Mereka yang menyaksikangambar kampung yang hancur yang mereka diterima melalui kantor berita danjejaring sosial akan merasakan bahwa gempa bumi yang sesungguhnya melandaseluruh wilayah tersebut gempa yang menjatuhkan rumah-rumah di atas kepala parapenghuninya.
Pembantaian al-Wahdah
Pembantaian terburuk dan mengerikan yang dilakukan olehpesawat-pesawat tempur penjajah Zionis itu terjadi pada subuh hari Ahad(16/5/2021) ketika pesawat-pesawaqt pembunuh tersebut menarget tower-tower apartemendan rumah-rumah hunia dengan ratusan bom berat ke kepala para penghuninya. Halini mengakibatkan sejumlah besar korban gugur luka-luka dan hilang.
Kementerian Kesehatan di Jalur Gaza telah mengumumkan setidaknya 42warga sipil gugur dan 50 luka-luka lebih dari setengahnya adalah wanita dananak-anak. Kebanyakan dari mereka berasal dari satu keluarga. Sementara petugaspertahanan sipil (damkar) dan tim penyelamat masih terus berusaha mencari orang-orangyang hilang di bawah puing-puing dan reruntuhan.
Jalan al-Wahdah adalah salah satu jalan utama dan vital di KotaGaza. Di mana kampung Shujaiya di sisi barat terhubungan dengan Rumah SakitAl-Shifa. Pembantaian ini terjadi tidak lebih 500 meter dari rumah sakit. Untukmenimbulkan korban lebih besar maka pesawat-pesawat tempur Zionis denan sengajameluluh lantakkan jalan-jalan dan infrastruktur yang menghubungkan antararumah-rumah yang hancur dengan Rumah Sakit Al-Shifa.
Pemboman aneh
Mayoritaswarga Palestina di Gaza mengatakan kepada koresponden Pusat Informasi Palestinabahwa pengeboman yang dilancarkan penjajah Zionis kali ini adalah yangpaling aneh dari jenisnya dalam hal ukuran getaran yang ditimbulkannya selaindari suara menakutkan yang ditimbulkan di samping bau gas yang berasal daripemboman yang menyebabkan wajah dan mata terbakar.
Menurut pakarmiliter pemboman malam hari di Gaza itu secara total setara dengan bom nuklir”B61-3″ sedangkan jumlah serangan udara yang dilancarkan penjajahZionis mencapai lebih dari 300 serangan.
Dan denganfokus pemboman yang terkonsentrasi pada rumah-rumah warga sipil yang tidakberdaya di pusat Kota Gaza sebagian besar warga yang tinggal di apartemen dan perumahanyang berdekatan dengan lokasi pemboman menghabiskan malam mereka dijalan-jalan menunggu giliran rumah-rumah dan apartemen mereka menjadi targetpemboman pesawat-pesawat tempur penjajah Zionis.
Dalam beberapahari sejak agresi ke Jalur Gaza senjata perang Zionis telah menghancurkanratusan rumah dan tower-tower apartemen di Jalur Gaza. Penghancuran tersebutjuga meliputi empat tower tempat puluhan lembaga pers dan media serta lembagasipil lainnya terkonsentrasi. Tower-tower tersebut menimil berlantai 15 yangrata-rata dihuni oleh ratusan keluarga Palestina. (was/pip)