Pasukanpenjajah Israel menangkap 3 pemuda Al-Quds saat sejumlah personil lainnyamenyerbu masuk mushola Babur Rahmah di Masjidil Aqsha.
Menurutsumber di lokasi pasukan Israel menangkap Hamzah Gholani dari kawasan pintuHutta kota tua Al-Quds.
PasukanIsrael menggelandang pemuda Gholani ke salah satu pusat interogasi di kota tuaAl-Quds.
Sementaraitu dua orang pemuda Al-Quds lainnya ditangkap di kawasan Wadi al-Jauz salahsatunya Mufid Saidah.
Penangkapanberlangsung dari Wadi al-Jauz pasca mobilisasi pasukan Israel ke lokasisetelah adanya kasus penembakan pada sore hari sebelumnya.
Padasaat yang bersamaan pasukan Israel menyerbu masuk mushola Babur Rahmah diMasjidil Aqsha kemudian beberapa personel mereka melakukan pemeriksaan danmengambil gambar.
Otoritaspenjajah Israel dengan segala cara berupaya menutup mushola Babur Rahmah danmengubahnya menjadi kuil yahudi dengan mendeportasi kaum muslimin yangbersiaga di lokasi dalam upaya melancarkan dan merealisir yahudisasi Al-Aqsha.
MusholaBabur Rahmah terletak di pintu pagar timur Masjidil Aqsha dengan tinggi 115meter memiliki pintu terdiri dari dua jalur pintu Taubah dan pintu Rahmahdan tangga turun yang cukup panjang.
Dariarah lainnya tedapat pemakaman Babur Rahmah dimana sejumlah sahabatRasulullah dimakamkan yang paling popular antara lain sahabat Ubadan binShomit dan Syaddan bin Aus. (mq/pip)