Sat 10-May-2025

Khawatir Ditangkap Olmert Batalkan Kunjungan Ke Swiss

Selasa 3-September-2019

MantanPM Israel Ehud Olmert membatalkan kunjungan yang telah dijadwalkannya keSwiss khawatir penangkapan dirinya disebabkan tanggungjawabnya atas kejahatandan pembantaian yang dilakukan militer Israel dalam agresi ke Gaza tahun 2008silam.

Siaranradio Israel edisi Selasa (3/9) menyebutkan bahwa Olmert terpaksa membatalkankunjungannya disebabkan rencana pemerintah Swiss untuk menahannya pascaadanya tuntutan pengadilan yang menudingnya melakukan kejahatan perang.

Disebutkanbahwa Menlu Israel Yisrael Katz telah bertolak ke Swiss bersama sejumlah pakarhukum untuk mencari solusi cepat terkait aturan Swiss yang mengijinkanpenangkapan terhadap politisi dan militer Israel yang melakukan kejahatanperang.

SejumlahNegara Eropa mengancam untuk menangkap anggota parlemen dan menteri Israeldisebabkan kejahatan perang yang mereka lakukan terhadap rakyat Palestina.

SaatAgresi ke Gaza tahun 2008 silam militer Israel membantai ribuan wargaPalestina dengan senjat berat dan bom yang dilarang menurut aturaninternasional yang menyebabkan meninggalnya warga sipil dalam jumlah besarribuan korban luka dan hancurnya rumah-rumah penduduk dan infrastrukturlainnya. (mq/pip)

Tautan Pendek:

Copied