Tue 6-May-2025

Hamas minta Yunani menerima dan melindungi pengungsi Palestina

Jumat 2-Agustus-2019

GerakanPerlawanan Islam Hamas pada hari Kamis (1/8/2019) meminta pemerintah Yunaniuntuk menerima pengungsi Palestina di wilayah mereka dan menjamin kebutuhanhidup mereka seperti pengungsi lainnya.

DepartemenUrusan Pengungsi Hamas dalam sebuah pernyataannya mengatakan bahwa merekamengikuti perkembangan ini “dengan keprihatinan besar atas penderitaan yangdialami 160 imigran Palestina dari Suriah yang telah tiba di wilayah Yunaniuntuk menghindari api perang di Suriah.”

Hamas mengatakanbahwa pengungsi Palestina di pulau Rhodes Yunani “mengalami situasi sulitdan kondisi yang berat seperti tidak adanya persediaan listrik layanan medisdan kesehatan serta tersebarnya hewan pengerat dan serangga beracun.”

Departemen UrusanPengungsi Hamas menyatakan bahwa para pengungsi Palestina dari Suriah ini”tinggal di kamp pengungsian yang sebelumnya adalah rumah jagalbabi.”

Hamasmengatakan “Pengungsi Palestina menantikan hak minimum dan kebutuhan kemanusiaanagar bisa kehidupan sampai mereka kembali ke rumahnya.”

Ini menyerukanpihak berwenang Yunani untuk memberikan ruang bagi kedatangan pengungsiPalestina yang melarikan diri dari kematian akibat konflik di Suriah dan memastikansemua kebutuhan hidup mereka seperti yang didapatkan pengungsi lainnya.

Patut dicatatbahwa menurut sumber-sumber HAM jumlah pengungsi Palestina dari Suriah yangdatang ke Yunani mencapai hampir empat ribu pengungsi. Mereka tersebar dipulau-pulau dan di daratan. (was/pip)

Tautan Pendek:

Copied