Wed 7-May-2025

Kondisi Al-Aqsha Memanas Pasca Serbuan Para Pemukim Zionis

Selasa 28-Mei-2019

Pasukankhusus kepolisian Israel mengepung Masjid Qibali di komplek Al-Aqsha Selasapagi (28/5) saat terjadi penyerbuan oleh para pemukim zionis ke halaman MasjidAl-Aqsha yang membuat kondisi memanas di kalangan para peserta itikaf didalam Masjid al-Qibali.

Parapeserta itikaf di Masjidil Aqsha memprotes keras serbuan kaum yahudi danmengumandangkan takbir di dalam Masjid Qibali serta menutup gerbangnyakemudian terjadi bentrokan dengan pasukan Israel. Para jamaah melempari pasukanIsrael dengan botol-botol kosong lalu pasukan Israel mundur ke kawasan bagianbelakang dan aparat intelijen segera mengambil gambar dengan memfoto kawasantersebut.

Otoritaspenjajah Israel mengijinkan kaum yahudi memasuki halaman Masjidil Aqsha setiaphari pagi dan sore melalui pintu gerbang Maghoribah yang berada dalam kendalipasukan Israel. Puluhan sampai ratusan kaum yahudi menyerbu masuk kawasanAl-Aqsha setiap hari di saat yang sama mempersulit kaum muslimin memasuki MasjidilAqsha selain yang berumur di atas 40 tahun.

Sejakmenduduki kota Al-Quds tahun 1967 pasca perang Arab penjajah Israel mengambilkendali administrasi dan keamanan termasuk di kawasan komplek Masjidil Aqsha.

Kaumzionis diijinkan masuk ke kawasan Al-Aqsha mereka berkeliling dengan melakukanritual Talmud dan memprovokasi kaum muslimin yang berada di masjid. (mq/pip)

Tautan Pendek:

Copied