Wed 7-May-2025

Komite: Capaian Gaza Langkah Menuju Pencabutan Blokade

Sabtu 6-April-2019

Komitenasional pawai kepulangan akbar dan pencabutan blockade menganggap sejumlahkeringanan yang disampaikan Israel dalam dialog gencatan senjata &ldquoBelum Cukup&rdquodan masih sebatas langkah menuju pencabutan blockade secara penuh.

Anggotakomite Ismail Ridhwan dalam konferensi pers usai pawai &ldquoKemuliaan Akan Menang&rdquodi Gaza Timur menegaskan bahwa sekiranya tanpa ada tekanan dan pengorbanantentu kita tak akan meraih apapun sehingga tak ada pilihan di hadapan kitaselain melanjutkan aksi massa dan hadir ke lapangan secara damai sampai kitabisa merebut hak dari penjajah keji.

Ridwanmenambahkan Jumat ke 53 tahun kedua secara berturut-turut bangsa kitamenegaskan bahwa bumi Gaza akan terus berlanjut menghadapi penjajah danmenolak semua proposal dan proyek yang hendak menghapus persoalan Palestina.

Mengomentarisejumlah keringanan yang disampaikan Israel kepada Gaza Ridhwan menegaskanbahwa pengorbanan warga Gaza memaksa Israel memberikan sejumlah keringanankecil namun tetap penting bagi warga karena hal itu direbut denganpengorbanan para syuhada dan korban luka dimana Israel telah memblokade kamisejak 12 tahun lalu.

MenurutRidhwan pawai kepulangan akan berlanjut dengan inovasi dan cara damai sampaimeraih semua hak dan sejarah mencatat bahwa kami mampu menggagalkan deal ofcentury serta memelihara hak kepulangan pengungsi dengan penuh keberanian.

Komitemengutuk semua bentuk normalisasi dengan penjajah zionis dan menyerukan untukmemboikot penuh Israel karena merekalah satu-satunya musuh bangsa Arab danumat Islam.

Ridhwanmenginformasikan bahwa Jumat depan pawai kepulangan akan mengambil tema &ldquoBersamaKita Hadapi Normalisai&rdquo dan menyerukan partisipasi luas dari segenap wargaPalestina.

Ridhwanmenyampaikan ucapan terimakasih kepada Qatar dan Mesir atas peran merekamendukung bangsa Palestina dan menghentikan serangan dan berupaya mencabut blockadeGaza.

Sementaraitu militer Israel merespon aksi secara represif yang menimbulkan korbanmeninggal dan ribuan korban luka. (mq/pip)

Tautan Pendek:

Copied