Tue 6-May-2025

600 Ribu Palestina Dirugikan Dengan Penutupan PLO di Washington

Minggu 16-September-2018

Laporan dari Dewan Palestina menyebutkan di Amerikaterdapat 600 ribu warga keturunan Palestina yang sudah menjadi warga negara Amerika.Mereka tentu dirugikan dengan penutupan konsulat Palestina di Washington.

Dalamsebuah pernyataan persnya Ahad (16-9) Dewan Palestina mengatakan penutupan kantor PLO yang merupakan perwakilan resmi Palestina di Amerika merupakan upayaAS dalam rangka melikuidasi Palestina.

Dia menjelaskan efek dari sebuahkeputusan tidak hanya dillihat dari aspek politik saja di sana ada aspek kemanusiaan yang serius terkait dengan layanankonsuler yang disediakan oleh Kantor Perwakilan. Keputusan ini tidak keluar dari konteks upaya untukmelikuidasi Palestina akan tetapi sebagai penyempurna dari target-target yangtelah dicanangkan pemerinahan Donal Trump semisal meniadakan masalah Al-Qudsdari perundingan mengakuinya sebagai ibu kota Israel secara resmi danmemindahkan kedubesnya dari Tel aviv.

Diamenunjukkan pemerintahan AS yang berkoalisi dengan pemerintahan ultra kananIsrael terus melanjutkan rencananya dalam rangka menghapuskan masalah Palestinademi kepentingan Zionis. Meneguhkan Israel sebagai sebuah kekuatan reil diregional setelah sebelumnya mengambil alih tanah Palestina.

Para imigranArab dan Islam serta lembagaHAM para pejuang keadilan dan kesetaraan di Amerika Serikat diminta untuk mendukung perjuangan masyarakat Palestinadi Washington dalam rangka menekanpemerintah Trump agar mengkaji ulangkeberpihakanya kepada Zionis.

Sinan Hkadih Wakil Presiden Dewan Palestina di Amerika Serikat mengungkapkan pihaknya masih melanjutkan pembicaraandengan pejabat luar negeri Amerika terkait rencana aksi penaikan bendera Palestinadi rumah-rumah bangsa Palestina yang menolak resolusi ini selain kampanye di media sosial.

Dewan Palestina di Amerika Serikat terdiri dari 20organisasi Palestina &ndash Amerika.(asy/pip)

Tautan Pendek:

Copied