Uni Eropa meminta pemerintahan Zionis untuk mengkajiulang keputusannya menggusur desa Khan Ahmar sebelah timur kota Al-Quds.
Dalam keteranganya dari juru runding Eropa bidang luarnegeri Fedrika Maugurini mengatakan akan ada efek yang mengkhawatirkan ataskeputusan pembongkaran dan pengusiran sejumlah keluarga yang tinggal di desatersebut.
Keputusan ini akan berpengaruh besar pada solusi dua negaradan penerapan harapan damai.
Sebelumnyapemerintah Zionis memutuskan pada sidang hari Rabu kemarin untuk menggusurwilayah Khan Ahmar dan melaksanakakan keputusan tersebut satu pekan setelahditerbitkanya. (asy/pip)