Bentrokan sengit antara para pemuda Palestina dan pasukan Israeldi kota Daura Hebron Selatan Tepi Barat.
Saksi mata melaporkan pasukan Israel menyerbu kota Daura danmendapat perlawanan dari para pemuda dengan lemparan batu dan ban-ban yangdibakar.
Bentrokan berlanjut sejak tengah malam sampai pagi di kawasanSyarfa Arqan dan sekitarnya.
Pasukan Israel menembaki para pemuda Palestina menggunakanpeluru tajam peluru karet dan gas air mata sejumlah warga terluka danmengalami gangguan pernapasan. (mq/pip)