Sun 11-May-2025

95 % Tawanan Baru Kalangan Pemuda Palestina

Kamis 21-Desember-2017

Sebuah laporanyang dikeluarkan Otorita Urusan Tahanan dan Pembebasan Palestina (PCHR) Kamis (21/12)mengatakan volume penangkapan massal dan perluasan cakupan operasi militer pelebarancakupan geografisnya pada bulan Desember telah meningkatkan jumlah tahanan dipenjara Israel secara signifikan. Dan 95% di antara adalah anak muda.

PCHRmengatakan rangkaian penangkapan tersebut mempengaruhi semua segmen masyarakatPalestina. Penangkapan ini terjadi di sebagian besar pada kota-kota di Al-QudsHebron dan Bethlehem. Pasukan Israel tidak membeda-bedakan dalam operasinyatersebut dengan menangkapi anak-anak orang tua anak perempuan dan ibuterutama para pria dewasa maupun wanitanya di bawah usia 18 tahun.

Menurut pengacaraorganisasi narapidana Louai Aka menyebutkan puluhan tahanan baru yang tiba ditahanan di Penjara Ofer mengalami serangan brutal selama proses penangkapan daninterogasi mereka.

Badan tersebutmemantau kesaksian tahanan yang telah dikunjungi pengacaranya mengalamipemukulan penyiksaan sangat parah selama penahanan dan interogasi mereka.

Tahanan AhmedSamirat &nbsp(17 tahun) &nbspdari desa Yatta di Hebron diserang 12 tentaradan dipukuli di sekujur tubuhnya dengan popor senapan hingga kehilangankesadaran selama 5 jam di tempat terbuka dan dingin sebelum dipindahkan ketempat yang lain untuk diperiksa.

Tentara Israeljuga menyerang Ibrahim al-Qawasmi (15 tahun) asal Hebron yang dipukuli dandiserang oleh 15 tentara. Mereka melemparkannya ke tanah dan terus memukulinyadi punggung kaki serta menendang perutnya.

Wael Hashash (19tahun) asal kamp pengungsi Balata di Nablus Louai Natsheh yang berusia 15tahun dari Hebron Ahmed Qassem (19 tahun) asal kamp pengungsi Jenin Ahmed AbuRahma (17 tahun) asal kota Bilin di Ramallah dan Atallah Hashash (24 tahun)asal kamp pengungsi Balata dekat Nablus. (asy/PIP)

Tautan Pendek:

Copied