Gerakan perlawanan Islam Hamas sangat menghargai rekomendasi dari DewanHak Asasi Manusia PBB agar Israel mdimasukkan ke dalam daftar hitam negara danentitas yang melanggar hak asasi manusia.
Dalam sebuah pernyataan yang diterima Pusat Informasi Palestina  juru bicara gerakan Hamas Fawzi Barhoum mengatakanlangkah untuk memasukan Israel ke dalam daftar hitam pelanggar HAM memangsejalan dengan realitas yang ada.
Namun ia menyebutkan langkah ini harus dibangun di atas langkah-langkahnyata masyarakat internasional Pengadilan Pidana Internasional dan institusiinternasional dalam melakukan tanggung jawabnya menghukum kejahatan serta pelanggaranyang dilakukan pemerintah Zionis. Disamping mendukung rakyat Palestina untukmendapatkan kembali kebebasan mereka dan memulihkan hak-hak mereka yang dicuri.
Dewan Hak Asasi Manusia Perserikatan Bangsa-Bangsa memasukan Israel kedalam  Daftar Hitam bersama 29 negaralainya. HAM internasional mengatakan mereka melakukan aksi balas dendam denganmenargetkan aktivis hak asasi manusia.(asy/PIP)